Y3hoo™

Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

Forum Gaul dan Informasi

INFO UNTUK ANDA

Y3hoo Ada di Facebook

Share Y3hoo ke Twitter

Follow Me

Image hosted by servimg.com

Y3hoo Mailing List

Enter Your Email Address:

Latest topics

» Apa Itu Dejavu
Perbedaan Prosesor AMD dan Intel Icon_minitime1Mon Nov 23, 2020 5:23 am by y3hoo

» Tentang Tisu Magic
Perbedaan Prosesor AMD dan Intel Icon_minitime1Wed Jul 17, 2019 7:29 am by jakarta

» Ini 5 Tata Cara Makan Gaya China yang Penting Ditaati
Perbedaan Prosesor AMD dan Intel Icon_minitime1Tue Sep 11, 2018 11:37 am by jakarta

» Cara Mengetahui IP address Internet
Perbedaan Prosesor AMD dan Intel Icon_minitime1Fri Aug 03, 2018 11:31 am by alia

» Angleng dan Wajit
Perbedaan Prosesor AMD dan Intel Icon_minitime1Mon Jul 23, 2018 10:40 am by jakarta

» Penginapan-penginapan Unik dan Recommended di Cikole, Lembang
Perbedaan Prosesor AMD dan Intel Icon_minitime1Mon Jul 09, 2018 11:59 am by flade

» Tips Bercinta dari Wanita yang Sudah Survei ke Lebih dari 10 Ribu Pria
Perbedaan Prosesor AMD dan Intel Icon_minitime1Thu Jun 21, 2018 2:57 pm by flade

» Cara Menghilangkan Activate Windows 10
Perbedaan Prosesor AMD dan Intel Icon_minitime1Fri Jun 15, 2018 2:08 pm by y3hoo

» Selamat Hari Raya Idul fitri 1439 H /2018 M
Perbedaan Prosesor AMD dan Intel Icon_minitime1Thu Jun 14, 2018 9:40 am by y3hoo

IKLAN ANDA


    Perbedaan Prosesor AMD dan Intel

    verra_dama
    verra_dama


    7
    22.08.14

    Perbedaan Prosesor AMD dan Intel Empty Perbedaan Prosesor AMD dan Intel

    Post  verra_dama Fri Jan 09, 2015 6:49 am

    Perbedaan Prosesor AMD dan Intel Perbedaan-Prosesor-AMD-dan-Intel-300x54

    Ada dua prosesor yang menguasai pangsa pasar dunia saat ini, yaitu AMD dan intel. Keduanya memiliki perbedaan yang mendasar meskipun saat ini intel jauh lebih ngetren dibanding AMD. Tapi, bukan berarti intel selalu jauh lebih baik daripada AMD. Masing-masing prosesor ternyata memiliki kelebihan dan kekurangan. Berikut pembahasan tentang Perbedaan Prosesor AMD dan Intel.

    Pertama dari segi harga AMD masih di bawah intel, namun pangsa pasar intel lebih besar. alasannya mungkin terletak pada beberapa keunggulan yang sesuai dengan kebutuhan sehari-hari. Bagaimanapun juga seseorang akan memilih produk yang sesuai dengan kebutuhannya, terutapa bila menyangkut pekerjaan.

    Keunggulan intel yang lain adalah hemat daya. Prosesor intel tidak banyak memakan baterai sehingga laptop nyala lebih lama. Dengan kata lain prosesor intel juga hemat listrik. Sebaliknya, AMD yang cepat panas menyerap lebih banyak daya. Selain itu, intel dinilai lebih kuat untuk aplikasi besar seperti photoshop atau aplikasi lain yang biasanya dimiliki anak-anak teknik.

    Kelebihan AMD disbanding intel adalah adanya memory controller yang terpasang pada prosesor. Fungsinya untuk memperpendek distribusi data sehingga jalurnya lebih singkat. Artinya perjalanan lebih efisien. Sedangkan intel justru menggunakan memori eksternal pada prosesornya. Perbedaan ini terasa saat anda melakukan sebuah game. Prosesor AMD jauh lebih cepat (gesit). Tapi, bila masalahnya dengan aplikasi berat jangan ditanya, tentu intel lebih hebat karena memori internalnya lebih berat.

    Kecepatan AMD memang jauh disbanding intel, hingga di pasaran prosesor AMD tidak ada yang tinggi. Bahkan, AMD berkecepatan ,8 Ghz mungkin sebanding dengan intel 2,2 Ghz. Bila anda pengguna laptop untuk aplikasi ringan, misalnya ms.word saja, mungkin AMD lebih cocok. Tapi, bila anda butuh banyak software tentu prosesor AMD bisa jebol

    Kelebihan AMD yang lain adalah dari segi harga yang jauh dibawah intel. Mengapa? Mungkin harga intel yang mahal itu karena adanya monopoli. Seperti yang kita tahu hingga saat ini hanya intel yang menguasai pangsa pasar. Namun, jika AMD terus berkembang tidak menutup kemungkinan harga prosesor menjadi turun. Ini artinya ada harapan untuk memiliki laptop murah.

    Itu tadi perbedaan Prosesor AMD dan Intel dari segi kelebihan dan kecepatannya, Semoga setelah membaca informasi di atas Anda dapat menentukan pilihan prosesor untuk komputer/notebook Anda.


      Waktu sekarang Sat Apr 27, 2024 7:32 am